Terdapat beberapa penyakit parasit lain yang secara epidemiologi jarang ditemukan, atau tidak dapat digolongkan ke dalam kategori lainnya dan termasuk dalam kategori penyakit infeksi tropis yang terlupakan (neglected tropical disease), antara lain:
- Toxoplasmosis
- Trichomoniasis
- Toxocariasis
- Paragonimiasis
- Hydatid cyst (Echinococcosis)